Perawatan Burung Kenari yang Over Birahi dan Drop yang Baik dan Benar | Burung kenari atau dengan nama latin Serinus Canaria adalah salah satu jenis burung yang sedang di gemari oleh para pecinta burung atau yang lebih akrab dipannggil dengan kicau mania, pada awal dikenalnya burung kenari ini hanya digunakan sebagai salah satu burung masteran, namun setelah burung kenari ini masuk kedalam burung yang ada digantungan gelanggang kontes burung, para kicau mania kini telah menabah fungsi dari kenariini, yang awalnya haa sebagai masteran, kini telah menjadi burung yang diutamakan dan selalu diikut sertakan didalam berbagai macam arena lomba.
Memiliki burung kenari yang gacor serta konsisten tentu saja akan menjadi sebuah kebahagiaan dan juga kebangggaan pastinya. Namun jika kenari yang dimiliki over birahi atau malah dalam keadaan drov, pastinya itu sebuah kejadian yang tidak menyenangkan. Untuk itu disini saya akan berbgi tips dan trik untuk menangani burung kenari yag over birahi ataupun drov :
Perawatan burung kenari over birahi
1. Berikan buah Mentimun selama 2 hari berturut-turut
2. Frekuensi memandikan dibuat menjadi lebih sering dari bisanya, misalnya pagi siang dan sore
3. Lamanya proses penjemuran dikurangi sekitar 1,5 jam perhari, maka menjadi 30 menit saja perharinya
4. Untuk waktu pengumbaran dapat dibuat menjadi lebih sering dan juga lebih lama
Perawatan burung kenari kondisi drop
1. Berikan buah apel selama 4 hari berturut-turut tanpa putus.
2. Perbanyak campuran Niger Seed dan Lin Seed pada pakan bijiannya.
3. Porsi pemberian Kroto ditingkatkan menjadi 3x seminggu
4. Mandi dikurangi, dibuat menjadi 2 hari sekali saja
5. Burung segera diisolasi, dan burung kenari jangan melihat dan mendengar burung sejenis terlebih dahulu.
6. Lamanya penjemuran ditambah menjadi 2-3 jam/hari.
Title : Perawatan Burung Kenari yang Over Birahi dan Drop yang Baik dan Benar
Description : Perawatan Burung Kenari yang Over Birahi dan Drop yang Baik dan Benar | Burung kenari atau dengan nama latin Serinus Canaria adalah salah ...